Dua Tema Transparant Symbian S60v3
Tema adalah sebuah aplikasi yang kusus untuk menangani penggantian icon default pada sebuah perangkat denga system operasi tertentu. Dalam perkembangannya tema menjadi pilihan terbaik bagi pengguna perangkat ponsel untuk membuat tampilan user interface layar menjadi lebih berwarna.
Banyaknya pilihan tema juga membuat kita kadang kita bingung memilih mana yang bagus dan cocok, karena semua tema sekarang menawarkan style yang menarik, serta warna font dan background yang memikat. Meskipun demikan pilihan tetap pada individu, karena tiap orang mempunyai selera yang berbeda.
Dalam Artikel ini saya ingin berbagi dua buah tema untuk ponsel denga sytem operasi symbian s60v3, dan menurut saya layak untuk di jadikan salah satu tema pilihan di ponsel symbian anda. Dua tema ini mendukung untuk resolusi layar 240x320, dan 320x240 pixel.
Dua Tema Transparant Symbian S60v3 - adalah tema yang menampilkan icon-icon transparant yang akan menambah kesan dinamis di layar ponsel anda. kedua tema yang saya share kali ini support untuk ponsel Symbian S60v3. Untuk jelasnya lihat screenshootnya:
Name: Beautiful City Light Version: 1.0 Size: 2.3 MB Type: sis Support: Symbian S60v3 Download: Beautiful City Light.sis |
Name: Black Green Version: 1.0 Size: 2.2 MB Type: sis Support: Symbian S60v3 Download: Black Green.sis |